PALEMBANG , TRIKPOS.com — PT PLN (Persero) menegaskan komitmennya dalam mendukung transisi energi sekaligus pemerataan akses listrik di Sumatera Selatan. Hal itu mengemuka dalam kunjungan kerja Panitia Kerja (Panja) Ketenagalistrikan Komisi XII DPR RI di Palembang,…
