PALEMBANG, TRIKPOS.com– Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) terus mematangkan persiapan sebagai tuan rumah Pekan Olahraga Nasional (Pornas) Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) XVII yang dijadwalkan berlangsung di Palembang pada 5–11 Oktober 2025. Kesiapan tersebut dibahas dalam…
